Kamis, 27 November 2014

Chinese Cookery

Walaupun belum terlalu tua, tapi buku langka berjudul "Chinese Cookery Secrets" ini sudah langka karena selainumurnya sudah 60 tahun, terbit th. 1953, juga buku langka ini terbitan Singapore, hard cover dengan gambar klasik yang menarik, 
'rare book' hanya menulis mengenai bukunya, tidak mengupas isinya, karena sudah banyak buku masakan yang bisa didapat dimanapun.

Gambar atas menunjukan halaman judul dan daftar isi.
Seperti biasa, ada Sambutan, ada kata Pembuka dan isinya dibagi 2, yaitu bagian I Persiapan dan bagian II mengenai resep.

Illustrasi dikerjakan dengan tangan membuat buku ini lebih menarik.

Gambar atas halaman awal mengenai Masakan Bebek, gamabar kiri terlihat bebek digantung.
Sedang gambar bawah, mengenai Masakan Daging.


Diabawah ini esep-resep masakan yang enak, terkenal dan mahal yaitu masakan Sarang Burung dan Sirip Hiu.

Buku langka berukuran 15.5 x 22 cm, 162 halaman termasuk indek resep ini ditulis oleh Esther Chan, dicetak oleh Tiger Press, Singapore. 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan berkomentar disini